Kawah Ijen adalah salah satu dari beberapa gunung berapi yang terletak sekitar 20 km di dalam Kaldera Ijen di Jawa Timur, Indonesia. Kaldera dari Kawah Ijen mempunyai lebar sebesar satu kilometer, berwarna biru kehijauan, dan kawah bersifat asam yang mengeluarkan gas belerang secara terus-menerus. Pada malam hari gas panas tersebut terbakar dan memancarkan cahaya biru yang hanya terdapat di Kawah Ijen. Gas tersebut keluar dari celah-celah di...
13 May 2014
01 May 2014
Fire Rainbows: Sebuah fenomena awan yang langka
Posted on 9:00 PM by Tommy A. Faizal
“Fire Rainbows” bukanlah api, ataupun pelangi, tetapi disebut seperti itu karena warnanya yang berwarna-warni dan bentuknya yang seperti api. Secara teknis mereka dikenal sebagai circumhorizontal arc (busur circumhorizontal) - sebuah lingkaran es terbentuk oleh kristal es berbentuk heksagonal yang seperti piring di awan cirrus yang tinggi. Lingkaran ini begitu besar sehingga busur (arc) muncul sejajar dengan cakrawala (horizon), seperti...
Subscribe to:
Posts (Atom)